Senin, 27 Juli 2009


INSTAL KOMPUTER


  1. Cara 1 :

Kalo ada akses internet bisa browsing di situs2 indonesia kayak www.ilmukomputer.com ato kalo ingin tips2 bisa ke www.oprekpc.com bagian forum dll.

  1. Format harddisk ada beberapa cara. Dan selalu pake software pembantu. Dari dos asli pake disket booting win 98, setelah booting pake disket itu, kmudian ketik fdisk, dan ikuti langkah2nya dari no1 dst. Ato kalo uda ada windows sementara, bisa langsung pake software partition magic. Ato (favorite saya) pake disket utility dari produsen HD kayak seagate disk wizard. Dan terakhir paling mudah, minta penjualnya mempartisi dulu.
  2. Utk install OS, langkah no.1 boleh juga diabaikan. Cara install win/linux prinsipnya sama. Booting ke CD, masukkan installer OS, kalo pake SATA, pencet F6 utk pasang driver sata dari motherboard. Kmudian muncul pemilihan partisi, di sini kita bisa buat & format partisi. Caranya pilih manual & ikuti perintahnya. Setelah pemilihan partisi, format partisi, masukkkan input tanggal, lokasi dll. Lalu mulai kopi. Tunggu 30menit-2jam lebih. Lalu restart kmudian buat user name.Utk linux ada juga tahap pembuatan lilo.Maaf kalo masih belom detail, krn tiap OS beda detailnya.
  3. Install office yg mudah, tinggal next next dst. Tapi kalo mo lengkap, pilih custom install & chek semua pilihan yg ada. Ini menghindari kerepotan nanti kalo office minta cd installernya lagi.
  4. Dulu saya pernah pake spek mirip ini, & pake PSU 380watt merk gak jelas. Selama 1-2 th masih jalan dg baik, tapi sesudah itu mulai sering restart sendiri. Lalu ganti PSU 500watt abal2 juga. Problem solved. Sebaiknya pake PSU yg rada bagusan spt enlight, HEC, thermaltake dll.

Selama komputer masih baru dan belom ada data, kita bisa bebas bereksperimen

dlm install OS & software

  1. Cara 2 :

Komputer lambat,hang,restart berulang- ulang dan banyak lagi penyaklit yg laen...cape' bangt deh pokoknya ngurusinnya klo dah kayak gini.satu - satunya cara paling ampuh hanyalah dengan instalasi. Biar smua penyakitnya pada kabur mendingan di install aj deng dengan cara berikut :

  1. Yang pertama kamu harus punya CD installer windows kalo emang mau pakai windows. Trus backup dulu data-data yang tersimpan di drive C ke D. Restasrt PC trus booting pakai CD instaler tadi. Selanjutnya tinggal bext next aja kok. Kalo ada form isian tinggal diisi aja dengan identitas atau lokasi kamu. Jangan lupa catat CD key yang biasanya tertera di CD, soalnya nanti ditanyakan pas kamu instal.Kalo udah selesai instal driver-driver yang dibutuhkan. Paling gampang masukan saja CD driver bawaan PC kamu. Sekali setup beres otomatis keinstal semua.Lalu tinggal kamu instal apilkasi yang kamu butuhkan misalnya office dll dll. Caranya sama. Masukan saja CD aplikasinya. Kalo autorunnya ga jalan, browse aja trus klik setup.
    Step by step prosesing installing computer :1. Masukin CD/DVD Windows, kalau muncul menu, diclose aja.
  2. Restart komputer
  3. Pas logo motherboard muncul, masuk ke config (biasanya del, atau F2, atau F4, dll tergantung jenis BIOSnya), set first boot ke CD/DVD-ROM. Note: Pada motherboard2 tertentu biasanya ada boot menu yang memungkinkan kita untuk melakukan boot dari hardware tertentu tanpa perlu masuk ke dalam config BIOS yang membingungkan.
  4. Habis itu biasanya ada tulisan, “Press any key to boot from CD.” Tekan tombol sembarang.
  5. Tunggu komputer meload content dari CD. Ikuti instruksi2 yang muncul, misalnya menyetujui EULA, dll.
  6. Habis detecting previous OS version, biasanya ada pilihan repair atau don’t repair. Pilih yang don’t repair.
  7. Habis bakalan muncul harddisk2 yang terhubung ke PC.
  8. Delete partisi2 yang ada.
  9. Buat partisi2 yang baru. Jumlah dan ukuran partisi tergantung keperluan.
  10. Tekan enter pada drive tujuan instalasi Windows dan anda akan disuguhkan sebuat menu formating. Sebaiknya menggunakan NTFS, karena masalah kompatibilitas dan keamanan (sistem partisi NTFS memiliki support terhadap kompresi data yang lebih baik dan encrypt data), dan terlebih lagi (menurut saya) lebih cepat.
  11. Tunggu sampai format dan proses pengcopyan data ke dalam harddisk selesai.
  12. Restart komputer.
  13. Setting komputer untuk boot dari harddisk kembali.
  14. Sampai di sini anda sudah 80 persen dalam proses instalasi Windows.
  15. Ikuti instruksi2 (setting jam, setting bahasa, dll) sampai akhirnya anda diharuskan melakukan restart dan sampai saat ini proses penginstalasian sudah selesai.
  16. Ini hanya tahap permulaan, karena pada akhirnya anda harus direpotkan lagi dengan menginstall driver dan software2 yang bejibun banyaknya


Pastikan anda sudah:

  1. Backup data2 penting, My Documents, music, pic, video, dll.
  2. Backup data2 jadwal, calendar, meeting, appointment, dll.
  3. Backup bookmark website2 favorit.
  4. Backup setting2 software dll.
  5. Menyiapkan CD dan file instalasi driver dan software.

Dan yang paling penting anda sudah menyiapkan CD/DVD Windows.

  1. Cara 3 :

Kalau anda mempunyai komputer dan takut kalau sistem komputer anda dirusak virus atau takut software2 yang ada di program file anda hilang Atau anda tidak mempunyai driver untuk komputer, jangan khawatir karena anda bisa menyimpan images atau backup windows anda beserta semua program yang sudah anda instalkan. anda bisa menyimpannya di Hardist , flashdist, atau di cd. baik itu harddisknya menggunakan OS win ME, 98, 2000 XP , Vista, maupun Linux.Langkah pertama yang kamu lakukan adalah download dulu software Hiren’s Boot CD versi. 9.0 atau versi lainnya sekarang dah sampai versi.9.6 (cari di indowebster.com) :setelah berhasi di download file tersebut kamu burning (karena file yg di download adala file **.iso) ke dalam CD kosong, setelah berhasil maka lakukanlah langkah2 cloning harddisk sebagai berikut :

  1. Masuk keBIOS.
  2. Atur BIOS komputer kamu agar boot awalnya ke CD ROM.
  3. Selanjutnya masukkan CD Hiren’s boot CD yg sdh di burning tadi ke dalam CD room.
  4. Langkah berikutnya muncul pesan : Boot From Hard Drive dan start From CD, kamu pilih aja pesan kedua.
  5. Langkah berikutnya akan muncul menu dari sowfware Hirens boot CD, kamu langsung geserkan kursor saja ke menu Disk Clone Tools, Enter.
  6. Terus masuk lagi sub menu lainnya, geser kursor ke norton Ghost 8.3 (Enter).
  7. Muncul lagi sub menu, kamu pilih saja Ghost (Normal) enter.
  8. tunggu beberapa saat, sampai aplikasi Norton Ghost Aktif.
  9. Klik tombol OK saja, maka program Norto Ghost Aktif,
  10. pada menu pilih Lokal, pilih harddist, terus To images
  11. selanjutnya pilih partisi tempat penyimpanan images nya ( misalnya di partisi D )
  12. terus bikin nama nya ( kasih nama nya GHOST )
  13. langkah selanjutkan klik saja tombol OK.
  14. dan tunggulah beberapa saat sampai proses cloning selsai. ( 5 menit )
  15. Setelah selesai restart komputer nya.

Suatu saat kalau komputer anda bermasalah atau error, atau sistemnya dirusak virus, anda tidak perlu khawatir karena dalam waktu lebih kurang 5 menit komputer anda bisa dikembalikan ke keadaan awal. tanpa virus serta lengkap dengan software2 dan drivernya. cara nya mirip langkah:

  1. masuk ke BIOS.
  2. Atur BIOS komputer kamu agar boot awalnya ke CD rom.
  3. Selanjutnya masukkan CD Hiren’s boot CD yg sdh di burning tadi ke dalam CD room.
  4. Langkah berikutnya muncul pesan : Boot From Hard Drive dan start From CD, kamu pilih aja pesan kedua.
  5. Langkah berikutnya akan muncul menu dari sowfware Hirens boot CD, kamu langsung geserkan kursor saja ke menu Disk Clone Tools, Enter.
  6. Terus masuk lagi sub menu lainnya, geser kursor ke norton Ghost 8.3 (Enter).
  7. Muncul lagi sub menu, kamu pilih saja Ghost (Normal) enter.
  8. tunggu beberapa saat, sampai aplikasi Norton Ghost Aktif.
  9. Klik tombol OK saja, maka program Norto Ghost Aktif,
  10. pada menu pilih Lokal, pilih harddist, terus From images
  11. selanjutnya cari backup atau images yang telah disimpan tadi. partisi tempat penyimpanan images nya ( misalnya di partisi D )
  12. klik atau open images ( namanya Ghost ) yang disimpan Di dirve D atau di Cd atau di Flashdist.
  13. langkah selanjutkan klik saja tombol OK.
  14. dan tunggulah beberapa saat sampai proses cloning selsai. ( 5 menit )
  15. Setelah selesai restart komputer nya.

Selamat komputer anda telah selesai di instal lengkap dengan software2 nya.

selamt mencoba.


From, Mudawar `90.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar Anda